Siapa sih yang tidak suka ke pantai? Pantai merupakan salah satu tempat tujuan yang paling banyak di sukai kebanyakan orang. Pantai memilii keindahan tersendiri bagi penikmatnya. Tidak hanya itu, panorama bawah laut selalu membuat decak kagum. Berikut pantai terindah di Tulungagung yang wajib anda kunjungi.
Pantai Molang
Berkunjung ke pantai yang indah merupakan liburan yang menyenangkan hati. Tidak hanya itu, suara deburan ombak cukup mampu meringankan beban pikiran dan kepenatan selama bekerja. Jika anda mengunjungi Tulungagung, pastikan bahwa Pantai Molang menjadi tujuan wisata yang wajib dikunjungi.
Pantai Molang terletak di desa Pucanglaban yang menjadi batas antara Tulungagung dan Blitar. Di sini, anda bisa menikmati suara deburan ombak yang tenang, putihnya pantai pasir, dan keindahan gradasi warna laut yang memukau.
Pantai Lumbung
Tidak jauh dari … Read more


