Cerita Awal untuk Lebih Mencintai Indonesia

Awal untuk Lebih Mencintai Indonesia

Lebih Mencintai Indonesia: Oiya.. sebelum menceritakan pengalaman dan perjalanan lainya aku akan memberikan info kepada pembaca bahwasanya penulis di jejakpejalankaki.com ada dua orang, yakni Kak Apriel Mendrofa dan aku sendiri sebut saja Rud, hahahaa.. supaya gak salah paham pembahasan nya ku critakan sedikit bekgron masing-masing penulis. Kak April, beliau adalah Karyawan swasta yang terlahir di Pulau Nias dan bekerja sebagai akuntan yang sangat konsisten mulai aku pertama ketemu sampai saat tulisan ini dibuat, beliau ini tinggal dan bekerja di kota Jakarta jadi keseharianya berlogat betawi. Terkadang tulisanya menggunakan ejaan betawi yang belum disempurnahkan 😀 terkadang memakai kata elo, gue atau maen, senen de el el. Sedangkan aku disini sebagai seorang penulis juga (aseeek..) yang penting nulis di web sendiri gpp kaaan… hahaha.

Aku asli dari Kota Malang dan jaman dulu kala pernah satu kerja dengan kak April, sekitar tahun 2008 an karena sudah jenuh, bosan dan lelah dengan rutinitas hidup di … Read more

Ketika Kamu Jenuh dengan Rutinitas Pekerjaan di Kantor dan di Rumah

 

Semua orang yang bekerja dikantor memiliki resiko stres lebih tinggi dibandingkan pekerjaan lainya, karena pekerjaan kantor menyangkut data, laporan, target, angka dan tekanan dari atasan yang dapat membuat pusing kepala. Penyebab stres di kantor bisa bermacam-macam, contohnya, jenuh, bosan dengan teman dan atasan kerja, rasa malas, menurunya motivasi kerja, menunda pekerjaan, persaingan ketat sesama teman kerja, atau konflik dengan atasan. Apa pun penyebab stres dan kejenuhan saat Kamu bekerja, Kamu dapat mencoba cara dibawah ini dalam mengatasi stres ditempat kerja:

Semua diolah kembali oleh tim jejak pejalan kaki dari berbagai sumber terpercaya.

Jangan lupa Bersyukur dan berdoa

Bersyukurlah kepada Tuhan, ketika anda mulai bangun tidur. Ketika Kamu berangkat kerja atau akan memulai pekerjaan dikantor berdoalah dan minta petunjuk dan pertolongan Tuhan, hal yang pailng utama dan pertama saat berdoa  ucapkan rasa syukur karena diberi umur yang bermanfaat dan dapat bekerja, karena diluar sana masih banyak pengangguran yang masih membutuhkan … Read more

Nyolong Pencit ndek Prunas

Hal yang biasa dilakukan anak kampung seusiaku setelah pulang sekolah waktu itu adalah “golek pencit ndek prunas”. Dulu yang sering mengajakku untuk aktivitas menantang seperti ini adalah saudara ponakan seangkatan yang bernama kabol dan teman-teman lainya yang bernama panggilan pa’i dan wawan. Terkadang kita menjuluki geng empat serangkai, karena sering berpetualang bersama tanpa kenal lelah, waktu dan medan tetap empat orang saja. Biasanya setelah pulang sekolah kami berkumpul di depan mushola kampung, setelah semua berkumpul baru kita berangkat mencari mangga di prunas, yang dimaksut mencari mangga disini adalah mengambil jika rumahnya kosong dan meminta jika rumahnya ada orangnya buah mangga atau buah-buah lainya yang sudah masak dipohon. Saat berangkat biasanya kami tidak memakai sandal, hal ini merupakan strategi agar ketika dikejar orang/anjing pemilik rumah bisa lari sekencangnya dan sekuat tenaga.


Hal pertama yang dilakukan saat melihat ada mangga atau buah lain yang menggoda selera adalah melihat isi rumahnya, apa ada … Read more

1 17 18 19