Sedikit info mengenai Kota Purwakarta sebelum ke Gunung Lembu, Purwakarta adalah sebuah kabupaten yang berada di Jawa Barat yang belakangan ini namanya mulai terkenal karna memiliki sebuah taman air mancur bernama Sri Baduga. Sebuah pertunjukan air yang terbesar di Indonesia. Selain itu Purwakarta memiliki waduk Jatiluhur yang namanya sudah terkenal … Lanjut baca
Pendakian Gunung Papandayan : Awas Babi Hutan ! #2
Artikel sebelumnya: Pendakian Gunung Papandayan : Awas Babi Hutan ! #1
Jalur Ulat Bulu
Camp Goberhood, tempat ini sebenarnya bisa dijadikan tempat untuk mendirikan tenda juga selain pondok saladah, tapi kami memutuskan untuk ngecamp di Pondok Saladah. Dan disini kami istirahat sejenak menikmati gorengan dan minuman hangat di warung Pendakian … Lanjut baca
Pendakian Gunung Papandayan : Awas Babi Hutan ! #1
Gunung Papandayan termasuk salah satu wishlist gunung yang ingin gue kunjungi di tahun 2018, tapi karna tidak memiliki partner untuk kesana terpaksa keinginan itu harus dipendam. Gue sempat coba ikut trip yang bersifat sharecost tapi akhirnya harus cancel karna peserta nya banyak yang mengundurkan diri. Sampai tiba tiba teman gue … Lanjut baca
Pendakian Gunung Andong 1726 Mdpl Via Sawit
Terminal Pulogebang 01 September 2018
Perjalanan dari Jakarta sebelum Pendakian Gunung Andong 1726 Mdpl
Naik bis dari Jakarta turun di terminal Magelang-naik bis menuju pasar Ngablak-naik ojek ke basecamp sawit gunung Andong, itu adalah rencana awal kita. Tapi kenyataan tidak sesuai dengan harapan, ketika memasuki terminal Pulogebang kita sudah … Lanjut baca
Suatu Siang Di Museum Kereta Api Ambarawa
Selamat datang di kota Ambarawa : Museum Kereta Api Ambarawa!
Kedatangan gue di kota ini sebenar nya tidak di rencanakan sebelumnya. Hanya karna jadi korban calo akhirnya gue dan teman gue harus bermalam di Daerah Bawen Ambarawa ini. Tujuan awal ke Magelang tapi malah mampir mampir dulu ke tempat lain. … Lanjut baca
Melepas Kangen Dengan Ketinggian Prau 2565 Mdpl
Ini adalah pendakian gue ke gunung Prau (Ketinggian Prau 2565 Mdpl) di bulan Juli 2018 kemarin. Jadi ceritanya itu gue dapat hadiah buku dari sahabat gue Tomo, buku ini tentang Tips Mendaki Gunung, Yups sahabat gue ini anak gunung, karna lumayan banyak gunung yang sudah dia jelajahi. Setelah selesai membaca … Lanjut baca
Sunrise Yang Indah Di Bukit Sikunir
Pagi Di Rumah Pak Arifin
Jam 03.00 Wib Alarm dari handphone teman gue dan handphone gue sahut sahutan, gak tau apa ya orang lagi enak enak nya tidur di bangunan eh dibangunin hehe. Posisi kita sekarang lagi di Dieng dan pagi ini kita akan pergi ke Bukit Sikunir di Desa … Lanjut baca
Jalan Jalan Di Kota Lumpia Semarang
Beberapa waktu yang lalu tiba tiba terlintas ide untuk jalan jalan ke kota Lumpia Semarang, jujur selama ini gue penasaran dengan Lawang Sewu yang menjadi ikon dari kota Semarang itu, apa benar pintunya ada seribu hehe. Kemudian iseng iseng ngajak teman orang Malang dan dia pun tertarik untuk piknik ke … Lanjut baca
Candi I’m In Love : Wisata Candi di Yogyakarta
Temen gue : Tar kalo lu meried, mau prewed nya dimana?
Gue : Candi (hehe)
Wisata Candi di Yogyakarta: Gue itu sudah jatuh cinta dengan yang namanya Candi. Sejak pertama kali berkunjung ke Candi, gue sudah merasa suka. Bangunan nya yang indah dan nilai sejarah dari Candi itu yang … Lanjut baca
Mengintip Gagahnya Merapi Dari Bukit Klangon
Bukit Klangon Merapi: Yogyakarta! sampai saat ini masih menjadi destinasi wisata favorit gue, sudah beberapa kali berkunjung ke kota ini dan selalu saja menarik buat gue. Bahkan ada beberapa tempat yang gue kunjungin berkali kali tapi tidak pernah merasa bosan. Kali ini gue akan mencoba mendatangi tempat yang baru di … Lanjut baca
Pesona Dlingo Bantul Yogyakarta
Pesona Dlingo Bantul Yogyakarta tidak ada matinya. Dlingo Bantul Yogyakarta adalah sebuah kabupaten yang masuk dalam wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta, merupakan tempat favorit wisatawan selain kota Yogya. Selalu ada saja tempat wisata yang dibuka di daerah Bantul ini terutama wisata alam. Hal ini secara tidak langsung bisa meningkatkan perekonomian warga … Lanjut baca
Pengalaman Pertama Kedinginan Di Gunung Bromo
Kedinginan Di Gunung Bromo: Perjalanan ke Bromo ini sebenar nya di tahun 2015 kemarin tapi kenangan itu masih melekat sampai sekarang dan masih belum puas rasanya waktu itu main ke Bromo. Jadi sambil menulis catatan ini sekaligus flashback keseruan perjalanan ke Bromo. Trip kali ini dimulai dari stasiun Pasar Senen … Lanjut baca
Tergiur Tiket Murah Ke Singapore
Tiket Murah Ke Singapore: Sedikit flash back beberapa tahun yang lalu, salah seorang teman gue yang tinggal di kota Bandung menghubungi dan mengajak gue untuk liburan ke Singapore. Jujur waktu itu keadaan gue lagi butuh piknik karna beberapa waktu sebelum nya nyokap gue meninggal jadi gue sangat butuh liburan agar … Lanjut baca
Menjelajah Pulau Pari Di Kepulauan Seribu
Menjelajah Pulau Pari: Kepulauan Seribu merupakan salah satu Destinasi wisata warga Jakarta dan sekitarnya yang ingin menghabiskan waktu liburan nya dengan bermain air. Walau pulau nya tidak sampai seribu tapi pulau pulau yang ada di kepulauan Seribu selalu menarik untuk di kunjungi. Kali ini kita akan mengunjungi Pulau … Lanjut baca
Camping Ceria Di Puncak Datar Kolle
Puncak Datar Kolle: Gue termasuk orang yang lebih menyukai kegiatan outdoor/alam dibanding beraktivitas dalam ruangan (kecuali kerjaan ya hehe). Jadi gak heran ketika ada teman yang ngajak untuk liburan maka gue susah untuk menolak apalagi kalau liburan nya di alam. Ada energy tersendiri ketika bermain dengan alam, apalagi buat para … Lanjut baca