Blog, Vitaminsea

Pantai Pasir Putih Situbondo Apakah Tidak lagi Putih ?

Objek wisata bahari yang terletak di Kabupaten Situbondo ini memang cukup populer, khususnya bagi masyarakat Jawa Timur. Selain alamnya yang memang benar-benar indah, pantai sepanjang lebih-kurang 3 kilometer ini merupakan jalur Iintas wisata strategis antara Surabaya Bali. Karenanya, tidak mengherankan kalau objek wisata ini tidak pernah sepi pengunjung meski bukan hari libur. Sayangnya, panorama Pantai Pasir Putih Situbondo yang indah ini cenderung kurang memperhatikan aspek kebersihan dan perawatan.

Lokasi Pantai:

Wisata Alam Pantai Pasir Putih Situbondo

Soal fasilitas penunjang, mungkin tidak ada yang perlu diragukan. Mulai dari hotel yang berkelas, restoran, kolam renang, lapangan tenis, semua tersedia di sini. Area parkir juga cukup luas. Cenderamata tinggal pilih yang cocok dengan selera. Dan, bagi yang ingin menyaksikan terumbu karang dari dekat, tersedia sekitar 40 buah perahu nelayan yang siap mengantarkan dan memandu Anda ke tempat yang dimaksud. Warung-warung untuk makan-minum juga banyak. Kamar mandi dan WC juga menyebar dari ujung yang …

Vitaminsea

Pantai Goa Cina di Kabupaten Malang

Pantai Goa Cina Malang

Siapa yang tidak tau Pantai Goa Cina di Kabupaten Malang, hampir semua orang yang pernah pergi ke Kota Malang dan sekitarnya pasti mengetahui Pantai ini. Pantai yang masih terjaga dan memiliki keindahan alami, selain itu agan bisa juga berkunjung ke Balekambang lokasinya masih di sekitar Kabupaten malang yang keindahanya tidak kalah menarik.

Pantai Goa Cina, tersembunyi di sudut selatan Malang, Jawa Timur, adalah sebuah surga alam yang menakjubkan. Pantai ini mungkin belum setenar destinasi wisata lainnya, tetapi keindahan alamnya yang eksotis dan pesona pasirnya menjadikannya tempat ini layak dikunjungi bagi para petualang dan pencinta alam.

Lokasi Pantai Goa Cina

Pesona Alam yang Menawan

Pantai Goa Cina menawarkan kombinasi sempurna antara keindahan pantai pasir putih yang luas dan tebing-tebing kapur yang menjulang tinggi di sepanjang garis pantai. Tebing-tebing ini memiliki formasi yang unik dan menciptakan pemandangan spektakuler yang dapat dinikmati saat matahari terbenam.

Aktivitas Seru

Pantai Goa Cina tidak hanya …

Vitaminsea

Foto-foto Wisata Pantai Gatra Malang

Pantai Gatra Malang

Wisata Pantai Gatra terletak di Kabupaten Malang, tepatnya di Malang Selatan. Sendang Biru, Sitiarjo, Malang, Jawa Timur, berikut lokasi di Map.

Wisata Pantai Gatra Malang

Jika anda dan keluarga mengunjungi tempat ini dijamin akan puas, karena keindahan Wisata Pantai Gatra Malang sudah sangat terkenal diantara penggiat foto-foto yang sedang ngehitz di Instagram. selain keindahan pantai mata anda akan di manjakan dengan pemandangan gugusan perbukitan kecil yang sambung menyambung seperti pulau-pulau kecil di Raja Ampat Papua.

Berikut foto-foto ngehitz Wisata Pantai Gatra Malang di Instagram yang memanjakan mata dan di ambil dari berbagai sumber:

Keindahan Wisata Pantai Gatra Malang tidak kalah dengan Pantai-pantai yang ada di berbagai tempat, akan tetapi keindahan alam ini harus …

Jejak Pejalan
Add your widget here